Padang (Unand) - Mahasiswa program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) Universitas Andalas yakni Ahmad Adhitya Risyanda, Prodi Kesehatan Masyarakat, Program PHP2D dan Gresia Putri, Prodi Biologi, Program Pertukaran Mahasiswa Merdeka terpilih untuk menghadirii upacara sumpah pemuda di Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Pendidikan Tinggi di Jakarta.